Babinsa Tolokalo Komsos dan Silaturahmi di Dusun Rade

Kategori Berita

.

Babinsa Tolokalo Komsos dan Silaturahmi di Dusun Rade

Koran lensa pos
Senin, 15 April 2024
Dompu, koranlensapos.com -
Babinsa Desa Tolokalo, Serka Eldan Ghadafi melaksanakan Komsos dan Silahturahmi dengan warga masyarakat Dusun Rade Desa Tolokalo, Minggu (14/4/2024).


Pada kesempatan tersebut Babinsa menyampaikan kepada warga masyarakat karena pada saat ini musimnya penen jagung jadi manfaakan waktu sebaik-baiknya untuk kegiatan pemanenan.

"Mumpung sekarang lagi panas matahari, bagus untuk pemanenan jagung," ujarnya.

Selanjutnya Babinsa menghmimbau apapun hasil yang didapat wajib bersyukur. 

"Dan manfaatkan hasil tersebut untuk kebutuhan dan mensejahterakan keluarga," harapnya. (emo).