Kegiatan ronda malam Babinsa Daha Koramil 1614-03/Hu'u, Sertu Abdullah Maulana dengan warga binaan, Jumat (12/1/2024)
Dompu, koranlensapos.com - Babinsa Desa Daha Sertu Abdullah Maulana kembali melaksanakan ronda malam dan kongko-kongko bersama warga binaan di Dusun Sori Rewa Desa Daha Kecamatan Hu'u Kabupaten Dompu, Jumat (12/1/2024).
Pada kesempatan tersebut, Babinsa memberikan penekan terhadap warga binaan yang melaksanakan ronda malam agar sama-sama menjaga keamanan agar kehidupan masyarakat menjadi nyaman.
"Apabila ada hal-hal yang mencurigakan supaya dilaporkan," pesannya. (emo).