Dompu, koranlensapos.com -
Bertempat di Lapangan Upacara Makodim 1614/Dompu berlangsung kegiatan upacara Bendera Merah Putih. Senin (29/1/2024).
Bertindak selaku Inspektur upacara Danramil 1614-01/Dompu Kapten Kav. Muh. Kasim. Dan Up Pelda Suratman, Pa Up Pasi Persdim 1614/Dompu Kapten Czi Arif Budimansyah.
Upacara diikuti oleh Anggota Militer dan PNS Jajaran Kodim 1614/ Dompu dengan jumlah 70 orang.
Ini rangkaian Upacara:
a. Komandan upacara memasuki lapangan upacara pasukan disiapkan.
b. Inspektur upacara memasuki lapangan upacara pasukan disiapkan.
c. Penghormatan pasukan.
d. Laporan Komandan upacara kepada Inspektur upacara.
e. Pengibaran Bendera Merah Putih dipimpin oleh Komandan upacara.
f. Mengheningkan Cipta dipimpin oleh Inspektur upacara.
g. Pembacaan teks Pancasila oleh Inspektur upacara dan diikuti oleh peserta upacara.
h. Pengucapan Sapta Marga.
i. Andika Bhayangkari.
j. Laporan Komandan upacara kepada Inspektur upacara.
k. Penghormatan pasukan.
l. Pembacaan Do'a.
m. Inspektur upacara meninggalkan lapangan upacara.
n. Pukul 07.30 WITA rangkain kegiatan selesai dengan aman dan tertib.(*).